kunci jawaban

Kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa adalah

Kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa adalah ….

Jawaban

Kerajaan Islam pertama di pulau Jawa adalah Demak yang muncul pada pertengahan akhir abad ke-15 Masehi. Kerajaan Demak didirikan Sultan Fatah yang masih keturunan dari raja-raja Majapahit.
Raden Fatah yang dikenal juga dengan nama Pangeran Jimbun merupakan putra Raja Majapahit Kertabumi Brawijaya V dengan ibunya Putri Champa keturunan China.

TRENDING |  Sejarawan sebagai peneliti sekaligus penulis sejarah berperan sebagai

Raden Fatah belajar Islam pada Raden Rahmat (Sunan Ampel). Raden Fatah kemudian dinikahkan dengan Nyai Ageng Malaka, putri Sunan Ampel. Saat ilmunya dirasa sudah cukup, Raden Fatah diperintah Sunan Ampel untuk menyebarkan Islam di Glagahwangi.

Dengan demikian, Kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa adalah Kerajaan Demak

TRENDING |  Tokoh keturunan Indo-Belanda yang turut berjuang untuk melepaskan diri dari belengguh penjajah dan menjadi penentang system tanam paksa adalah

 

Pertanyan Lain :

TRENDING |  Pengawetan yang dilakukan dengan fermentasi atau peragian, dan penambahan enzim adalah pengawetan secara …

Kumpulan Materi :

Informasi Kuliah dan Beasiswa :

Check Also

kunci jawaban

prosedur yang benar untuk mengaktifkan perangkat lunak pengolah kata microsoft word pada sistem operasi windows dapat dilakukan dengan cara

prosedur yang benar untuk mengaktifkan perangkat lunak pengolah kata microsoft word pada sistem operasi windows …